Newbie Belajar Akuntansi


Friday, April 18, 2014

Jurnal Mencatat Setoran Modal

Jurnal Mencatat Setoran Modal - Pada saat perusahaan didirikan tentunya harus ada modal disetor untuk memulai jalannya suatu usaha / perusahaan. Bagaimana jurnal umum untuk mencatat transaksi setoran modal. Misal: PT ABC menerima setoran modal sebesar Rp100.000.000.

Kas / Bank                    [D]Rp100.000.000
Modal                            [K]Rp100.000.000

Modal bersaldo normal Kredit, maka ketika Modal bertambah maka akan berada di posisi Kredit, sedangkan Kas yang diterima dari setoran modal adalah elemen Aset (aktiva) yang bersaldo normal Debet.



Jurnal Mencatat Setoran Modal Rating: 4.5 Diposkan Oleh: dws

0 comments:

Post a Comment